SARANA ADVOKASI & EDUKASI

"FIGHT TO SAVE PMI TAIWAN"

Hati-hati Penipuan Yang Mengatasnamakan Pejabat maupun Institusi BP2MI, Agar Selalu Waspada! ~

16 July 2021

PERPANJANGAN PERINGATAN PANDEMI LEVEL 3 SAMPAI 26 JULI 2021



πŸ“£πŸ“£πŸ“£πŸ“£ PENGUMUMAN


Taiwan kembali memperpanjang Waspada Level 3 hingga tanggal 26 Juli 2021. Oleh karena itu KDEI Taipei memberlakukan penyesuaian kembali.

1. Penggantian paspor hanya ditujukan bagi WNI yang masa berlaku paspornya habis sebelum tanggal 1 September 2021. Jadwal kedatangan ke KDEI Taipei untuk pengambilan sidik jari dan foto harus melalui PERJANJIAN). Disamping itu apabila ada keperluan mendesak, juga harap membuat perjanjian terlebih dahulu melalui WA ke nomor: 0905 231 225.
2. Pelayanan Endorsement, juga membuat perjanjian terlebih dahulu melalui WA ke nomor: 0983 238 893.
3. Pelayanan Pembuatan Perjanjian hanya dapat dilakukan pada hari Senin-Jumat, pukul 09.00 - 16.00.
Untuk INFO LENGKAP dapat dibaca lebih lanjut pada Pengumuman KDEI Taipei sebagaimana terlampir.
atau pada link resmi website KDEI Taipei:
Terima kasih.