SARANA ADVOKASI & EDUKASI

"FIGHT TO SAVE PMI TAIWAN"

Hati-hati Penipuan Yang Mengatasnamakan Pejabat maupun Institusi BP2MI, Agar Selalu Waspada! ~

11 July 2018

Perhitungan Lembur untuk PMI sektor domestik (PLRT dan Penjaga Orang Sakit


Source : google image

PMI sektor domestik (PLRT dan Penjaga Orang Sakit berhak mendapatkan libur 1 (satu) hari dalam 7 (tujuh) hari. Apabila pekerja bekerja di hari libur, maka majikan wajib membayarkan gaji lembur.

Simak potongan kontrak kerja pasal 4.3 berikut ini :


Contoh perhitungan :
Gaji NT$ 17,000, gaji lembur di hari libur (1 kali dalam seminggu) sebesar NT$ ÷ 30 hari = NT$ 566,7

Ilustrasi bila dalam sebulan ada 4 kali hari minggu :


Rumusnya berarti = 4 x 566,7 = NT$ 2,267

Ilustrasi bila dalam sebulan ada 5 kali hari minggu :


Rumusnya berarti = 5 x 566,7 = NT$ 2.834

Jika lembur anda tidak dipenuhi, dan sudah menjalankan kewajibannya, maka hak lembur Anda bisa ditanyakan ke majikan atau lewat agensi Anda, simak Slip Gajinya dengan cermat.

Demikian semoga bermanfaat !